Visualisasi

Representasi Visual berupa Diagram, Grafik dari Data Statistik.

Indeks Gini Kab. Ponorogo Tahun 2021-2023

Indeks Gini adalah koefisien yang digunakan untuk mengukur kesenjangan ekonomi masyarakat yang berkisar antara 0 sampai 1. Angka 0 mewakili kesetaraan sempurna dan 1 mewakili kesenjangan total. Di Kab. Ponorogo, indeks gini pada tahun 2023 mengalami peningkatan sebesar 0,005. Artinya, kesetaraan Kab. Ponorogo tahun 2022 cukup lebih baik jika dibandingkan tahun 2023.

Sumber Data: BPS Kab. Ponorogo